Judul : Lirik Lagu Rifan Kalbuadi Akhirnya
Terbit : February 10, 2017 at 02:37AM
Lirik Lagu Rifan Kalbuadi Akhirnya
Candamu yang selalu membuatku tertawa
Senyumu yang membuat diriku bahagia
Warna indah dunia kini kurasakan
Membuat dirimu wanita
Yang patut ku perjuangkan
Ku inginkan dirimu
Menjadi pilihan terindah
Di dalam hidupku
Hanya kamu yang bisa membuatku bahagia
Dirimu yang membuat diriku merasa
Merasa kan indah cinta yang kau berikan
Anugrah terindah yang pernah kurasakan
Membuat dirimu wanita
Yang patut ku perjuangkan
Ku inginkan dirimu
Menjadi pilihan terindah
Di dalam hidupku
Hanya kamu yang bisa membuatku bahagia
Ku inginkan dirimu
Menjadi...
Ku inginkan dirimu
Menjadi pilihan terindah
Di dalam hidupku
Hanya kamu yang bisa membuatku bahagia
Ku inginkan dirimu
Menjadi pilihan terindah
Di dalam hidupku
Hanya kamu yang bisa membuatku bahagia
0 Response to "Lirik Lagu Rifan Kalbuadi Akhirnya"
Post a Comment